Jumat, 04 November 2011

PANDA (´▽`ʃ♥ƪ)



gara-gara gambar ini  gak tau kenapa aku jadi suka panda dan ternyata aku baru nyadar sekarang kalo panda itu ternyata unyuuuu banget ! :3

Beberapa hal yang aku tau soal panda adalah :
  • Panda harus duduk atau berbaring ketika makan, karena mereka menggunakan kaki mereka untuk menjepit bambunya. mereka memiliki gigi molar besar dan rahang yang kuat, cukup kuat untuk menghancurkan batang bambu.
  • Ketika lahir, tubuh beruang panda tidak lebih besar daripada seekor tikus.
 
  • Beruang panda sanggup makan bambu hingga 40 kg setiap harinya.
  • Panda bisa memakan madu, telur, ikan, dan buah
  • Habitat asli panda hanya ada di China.    
     



sumber : http://www.kaskus.us,http://info-faktaunik.blogspot.com,google.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

blogger templates | Make Money Online